Susah di pungkiri memang sekarang pemerintah indonesia sangat menggalakan yang dinamakan program keluarga berencana dengan berbagai alternatif pilihan yang tujuannya untuk mencegah angka pertambahan penduduk agar penduduk indonesia enggak semakin padat...